Rumus Tabung
December 9, 2012 | Filled under rumus matematika |
Sobat
pernah melihat drum minyak atau kaleng susu? Kedua benda tersebut
berbentuk tabung. Tabung terbentuk dari 2 buah lingkaran dan sebuah segi
empat (bisa persegi/persegi panjang). Berikut rumus tabung
Rumus Volume Tabung
Volume = ∏ r2 t
Phi = 3,14 atau 22/7
r = jari-jari alas
t = tinggi tabung
r = jari-jari alas
t = tinggi tabung
Rumus Luas Selimut Tabung
Luas Selimut = Kll Lingkaran x t = 2∏ r x t
Menghitung luas permukaan tabung itu
sama dengan kita menjumlahkan luas selimut dengan luas 2 buah lingkaran.
Perhitungannya sebagai berikut
Luas Permukaan = Luas Selimut + 2 Luas Lingkaran
= 2∏ r x t + 2∏ r2
= 2∏ r (t+r) atau 2∏ r (r+t)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar